ADAB
BELAJAR DAN BERMAIN
Adab artinya tata
krama.
Adab
disebut juga etika.
Belajar
artinya mencari ilmu
Adab
belajar artinya tata krama mencari ilmu atau etika mencari ilmu.
Mencari
ilmu hukumnya wajib.
Adab belajar :
1.
Berdoa sebelum mulai
belajar (rabbi zidni ilma war zuqni fahman)
2.
Selesai belajar
merapikan buku dan tempat belajar
3.
Membaca hamdalah
Hal yang perlu diperhatikan ketika belajar di
sekolah :
1.
Datang tepat waktu
dan tidak terlambat
2.
Berdoa sebelum
belajar
3.
Mendengarkan
penjelasan dengan baik
4.
Membawa peralatan
lengkap
5.
Tenang selama
mendengar penjelasan guru
6.
Berdoa selesai
belajar
Hal-hal yang perlu diperhatikan ketika bermain :
1.
Menyelesaikan tugas
terlebih dahulu
2.
Bermain ditempat yang
aman
3.
Tidak menggunakan
bahan yang berbahaya
4.
Dalam permaianan
harus jujur
5.
Tetap menjaga
kebersihan pakaian
6.
Tidak mencelakakan
orang lain
7.
Saling tolong
menolong
8.
Berhenti jika waktu
shalat datang
Menuntut
ilmu hukumnya wajib
Rajin
pangkal pandai
Sebelum
belajar terlebih dahulu berdoa
Dalam
permainan harus jujur
Malas
pangkal bodoh.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar